Alasan yang melatarbelakangi pemerintah Indonesia menerapkan politik luar negeri yang bebas dan aktif dalam tata hubungan internasional adalah...


Hubungan internasional merupakan hubungan antar bangsa-bangsa di dunia yang bersifat dinamis dalam rangka menciptakan proses kerjasama internasional yang saling menguntungkan sehingga berdampak pada pencapaian tujuan nasional. Alasan yang melatarbelakangi pemerintah Indonesia menerapkan politik luar negeri yang bebas dan aktif dalam tata hubungan internasional adalah...

A. Bangsa Indonesia ingin menjadi bangsa yang besar dan disegani bangsa lain di dunia
B. Netralitas bangsa Indonesia dan keinginan berperan aktif dalam perdamaian dunia
C. Bangsa Indonesia ingin melindungi segenap dan seluruh tumpah darah Indonesia
D. Memperoleh barang dari luar negeri guna meningkatkan kesejahteraan rakyat
E. Mempertahankan kemerdekaan bangsa dan menjaga keutuhan negara Indonesia

Pembahasan: 

Alasan yang melatarbelakangi pemerintah Indonesia menerapkan politik luar negeri yang bebas dan aktif dalam tata hubungan internasional yaitu sebagai Netralitas dari bangsa Indonesia dan keinginan berperan aktif dalam keberlangsungan perdamaian dunia.

Jawaban: B. Netralitas bangsa Indonesia dan keinginan berperan aktif dalam perdamaian dunia

Semoga Jawaban ini membantu dan bermanfaat. Terimakasih telah bekunjung di Fivser.com
Content Creator For Fivser.com

Post a Comment

Jangan Spam, Jangan Berkata Kasar dan Kotor
© Fivser. All rights reserved. Developed by Jago Desain