Cara Buat Game Rohan Private Server

Cara Buat Game Rohan Private Server - Halo, dalam artikel kali ini saya akan membagikan sedikit ilmu tentang game.

Ilmu yang akan saya bagikan adalah tentang "How To Make Rohan Private Server". Dengan mudah dapat dapat dilakukan oleh siapapun itu.



Siapa sih yang tidak kenal dan tahu mengenai game ROHAN. Anak-anak / player game jaman sekarang mungkin tidak mengertahui game ini.

Rohan adalag Game Online RPG. Tetapi sekarang game ini sudah banyak ditinggalkan oleh playernya.
Versi mobile dari game Rohan ini sudah rilis, namaun di Indonesia belum tersedia.

Baiklah, langsung saya mulai membagikan ilmu tentang Cara Buat Game Rohan Private Server.

Alat dan Bahan Cara Buat Game Rohan Private Server

Alat dan Bahan. Alat yang pertama kamu gunakan adalag komvor:v 

Hahaha, bukan gaes yang diatas tadi hanya candaans saja, bagi kamu yang pernah melihat videonya pasti paham dengan kalimat diatas.

Apa saja alat dan bahan yang dibutuhkan dan digunakan?

Berikut listnya:

1. Yang pertama tentang PC/Laptop dengan System Requirement Minimal:
  • Windows 7/XP/Server 2008 R2/8 (ini berdasarkan yang telah saya gunakan)
  • RAM Minimum 2GB or better
  • Proce. Minimum 2.0 Ghz or better
2. Data-data untuk membuat rohan bisa agan download Disini 

  • SQL Server 2008 R2 atau SQL Server 2014 with management studio, link :
  • SQL Server 2008 R2 (32 bit)
  • SQL Server 2008 R2 (64 bit)
  • SQL Server 2014 (32 bit)
  • SQL Server 2014 (64 Bit)
  • SQL Server 2014 Management studio (32 bit)
  • SQL Server 2014 Management studio (64 Bit)

Catatan : Untuk SQL Server 2014 dan Management Studionya sudah disediakan di Data diatas.
Dan untuk password file download diatas adalah (PW rar : MzXNarnia)

Langkah-Langkah Cara Buat Game Rohan Private Server


Setelah alat dan bahan sudah dipersiapkan, selanjutnya kita akan masuk kedalam langkah-langkah pembuatannya.


Berikut langkah-langkah cara pembuatan game rohan private server:

1. Pertama, download dan install SQL Server (jika belum ada). Lalu, kamu buka SQL Servernya.
Disini saya menggunakan SQL Server 2014.


SQL Server 2014


2. Extrak data "How to make Rohan PS". Kemudian, pindahkan folder ROHAN dan XAMPP ke data C (Local Disk C)

3. Restore DB yang ada di dalam Folder DB_ROHAN HERO ke SQL Server

Restore DB to SQL




4. Selanjutnya, silahkan kamu ubah IP Server dengan cara Open RohanUser > Tables > TServer. Ubah semua 192.168.56.101 Menjadi IP PC kamu.


5. Setelah itu masuk ke folder XAMPP (yang telah dipindahkan ke Data C/Local Disk C) 

C:\xampp\htdocs\RohanAuth\include\dbconn.php. 

Dan ubah Server Name, ID SQL (sa) menjadi punya kamu serta Password SQL kamu.

6. Setelah itu, masih di folder yang sama (C:\xampp\htdocs\RohanAuth\ServerList5.php). 
Ubah IP Menjadi IP kamu (apabila ingin mengubah nama dan status server juga bisa)

Catatan : Pada data .php diatas kamu bisa buka dengan text editor contohnya seperti Notepad ataupun yang lainnya.

7. Buka Registry Rohan 64 bit (32 bit juga bisa masuk) di folder data'' How to Make Rohan PS". 
Kemudian klik kanan dan edit. Lalu ubah: 

  • 192.168.56.101 menjadi IP kamu
  • "WIN-QV8AHRK1H63" menjadi Nama Server kamu (Server SQL nya)
  • "ab123456##" menjadi Password SQL kamu
  • Dan klik 2x jika ada yang muncul klik 'Ok'.
8. Selanjutnya, Jalan kan APX untuk Run server di :

C:\ROHAN\ROHAN\Fairy\AgentServer\AgentServer.exe
C:\ROHAN\ROHAN\Fairy\DBServer\DBServerT.exe
C:\ROHAN\ROHAN\Fairy\Logserver\LogServer.exe
C:\ROHAN\ROHAN\Fairy\MapID\MapID.exe
C:\ROHAN\ROHAN\Fairy\AIServer\AIServer.exe

Dan pada AlServer Bisa kamu klik Connect dan bisa juga tidak menjalankan AlServernya (Cukup sampai MapID)



Ke-5 APX ini Harus Berjalan

Note : Pada Saat klik apx nya pakai klik kanan dan 'run administrator'.

9. Kemudian buka folder 'RHminiData' di Data Rohan yang didownload diatas. Pada Rungame klik kanan dan pilih edit lalu ubah ip menjadi ip agan.

10. Letakkan Rungame diatas (9) ke FullClient rohan kamu. klik 2 kali dan agan akan masuk ke Rohan agan sendiri ^_^

11. Untuk Mencoba masuk gunakan akun ini :

1. ID : big
PW : 1234

2. ID : big2
PW : 1234


For More Info (All Tools Professional Rohan Builder) : 

Akhir Kata

Demikianlah artikel Cara Buat Game Rohan Private Server.

Semoga artikel ini bermanfaat dan 



Content Creator For Fivser.com

Post a Comment

Jangan Spam, Jangan Berkata Kasar dan Kotor
© Fivser. All rights reserved. Developed by Jago Desain